Daftar Smartphone yang Akan Rilis dan Dibekali Dengan Chipset Terbaru Qualcomm

idntimes.com

Baru-baru ini terdapat kabar yang cukup mengejutkan mengenai Qualcomm. Mengapa dibilang mengejutkan? Karena Qualcomm telah memperkenalkan dua chipset barunya.

Chipset terbaru dari Qualcomm tentunya memiliki spesifikasi yang lebih canggih dibandingkan generasi sebelumnya.

Read More

Kecanggihan ini akan semakin menarik perhatian jika disematkan pada smartphone. Lalu smartphone apa saja yang akan dibekali dengan chipset baru dari Qualcomm?

idntimes.com

Deretan Smartphone Canggih yang Dibekali Dengan Chipset Baru Qualcomm

Qualcomm merilis dua chipset terbarunya. Chipset tersebut hadir dengan spesifikasi yang luar biasa. Tidak heran jika smartphone yang dibekali dengan chipset ini begitu berkualitas.

Sebelumnya, Qualcomm telah meluncurkan chipset gahar. Kemudian Qualcomm meluncurkan Snapdragon yang berkualitas lagi.

Snapdragon 865 dan Snapdragon 765 rencananya akan disematkan pada smartphone di tahun 2017. Lalu smartphone apa saja yang akan ditenagai dengan chipset Snapdragon terbaru?

1. Xiaomi Mi 10

Ternyata smartphone pertama yang akan dibekali dengan Snapdragon terbaru adalah Xiaomi Mi 10. Smartphone keluaran Xiaomi ini akan ditenagai dengan Snapdragon 865.

Menurut informasi, smartphone ini akan dirilis pada kuartal pertama tahun 2020. Bahkan kemungkinan besar akan diluncurkan pada sebuah ajang Mobile World Congress 2020.

Mi 10 merupakan salah satu smartphone Xiaomi yang memiliki kualitas canggih dan spesifikasi keren. Mi 10 akan hadir dengan spesifikasi layar yang disebut dengan waterfall display.

Hal yang lebih menarik adalah Xiaomi telah menyematkan fitur kamera yang begitu menarik perhatian. Xiaomi menyematkan 3 buah kamera yang terletak dibagian belakang.

Resolusi yang diberikan juga tidak tanggung-tanggung. Xiaomi menyematkan kamera dengan resolusi mencapai 108 MP. Tidak hanya itu saja, MI 10 inu juga akan beroperasi pada sistem Android 10.

Related posts