18 Tahun Mengurung Diri di Rumah, Kakak Beradik Takut Kulitnya Melepuh Terkena Matahari

kompas.com

Rumah adalah istana bagi setiap pemiliknya. Semewah apapun rumah dan fasilitas di dalamya pasti seseorang ingin pergi ke luar. Di luar rumah anda dapat mencari kesenangan yang tidak bisa didapatkan didalam rumah.

Namun tidak pada kedua kakak beradik ini. Mereka tidak bisa melakukannya karena sesuatu hal. Karena kondisi langka yang mereka derita sejak lahir mengharuskan selalu berada di dalam rumah.

Read More
kompas.com

Kakak Beradik Tidak Bisa Terkena Sinar Matahari

Viral hari ini datang dari kedua bersaudara. Nadia Lovika (18) dan adiknya Vika Launa (11) mengidap penyakit langka. Mereka berdua mengidap penyakit langka sejak kecil. Penyakit tersebut adalah trisomi 9 persia.

Related posts